Ad Code

Responsive Advertisement

humaspoldametrojaya

AYAHKU PAHLAWAN KELUARGA DAN PAHLAWAN NEGARA Setiap negara memiliki prajurit-prajurit terbaiknya. Mereka adalah pelindung negara, tugas mereka berat, mulai menjaga keamanan negara hingga harus mengangkat senjata di negara lain. Sudah menjadi konsekuensi seorang Anggota POLRI meninggalkan keluarganya selama bertugas. Dan di masa-masa itu, ada anak-anak yang selalu merindukan kehadiran sang ayah. keluarga yang di tinggalkanya sering kali ada Rasa rindu, cinta, dan jarak yang sering memisahkan antara ayah dengan anaknya, atau ibu dengan anaknya tergambar jelas dalam foto-foto di atas. "Saya sangat senang foto putra kami ada di atas. Foto tersebut sangat penting karena bersamaan dengan pulangnya sang ayah dari Oprasi Tinumbala." ujar sang ibu bhayangkari yang nggan di sebutkan namanya. Ada juga foto yang cukup mengharukan, saat seorang anak menatap foto ayahnya, seolah menebak-nebak kapan ayahnya akan kembali pulang dan bisa bermain dengannya. "Ini benar-benar luar biasa. Anak-anak telah melewatkan banyak waktu untuk menunggu ayah mereka setiap hari bahkan bulanan. Sangat menyenangkan melihat senyum-senyum di wajah mereka saat bertemu lagi dengan ayah mereka," ujar Sang Anggota POLRI yang nggan juga di sebutkan namanya. Anda yang memiliki ayah atau ibu seorang POLISI pasti memahami bagaimana perasaan anak-anak ini. Sebagai anak seorang prajurit atau POLISI, mereka pasti bangga, karena ayah mereka benar-benar seorang pahlawan bagi negaranya. Namun di sisi lain, mereka selalu menanti kepulangan ayah mereka, kadang mereka merayakan ulang tahun tanpa ayah mereka dan itu menjadi kerinduan yang kadang melelahkan. Namun ketika ayah mereka pulang, selalu ada ikatan batin antara ayah dan anak yang tidak akan putus karena tugas negara. "Gambar-gambar yang kami terima memperlihatkan dengan jelas ikatan antara seorang anggota POLRI dan anak-anak mereka," ujar sang ayah

from humaspoldametrojaya's feed - WEBSTA http://ift.tt/2oxVI7b
via IFTTT

Post a Comment

0 Comments

Close Menu